Sabtu, 22 Januari 2011

4 Cara Mudah Menghentikan Tangisan Bayi

 Bayi adalah titipan Tuhan yang amat sangat tidak ternilai, dengan dikaruniai seorang bayi berarti Anda sudah dipercaya oleh Tuhan untuk menjaga dan merawat sang bayi agar tumbuh kembangnya menjadi baik dan sehat serta memiliki perilaku yang baik.

Mendengarkan tawa bayi rasanya menjadi kepuasan tersendiri bagi orang tua, tangisnya menjadi hiburan tersendiri bagi Anda, tapi bagaimana bila tangisan bayi itu terus menerus dan tidak berhenti, bayi Anda menjadi amat rewel , lalu bagaimana Anda menanganinya.

Ada 4 cara mudah untuk meghentikan tangisan bayi Anda, adalah

1. Lihat kebutuhannya, misalnya ketika Anda menyentuhkan jari Anda ke pipi bayi dan dia mulai mencar –cari berarti kemungkinan besar dia lapar, berikan ASI atau susu pada bayi.

2. Cek popok bayi Anda, apakah basah, atau mungkin bayi Anda “puf” segera ganti karena bayi merasa tidak nyaman dengan popok yang basah dan lembab.

3. Terkadang bayi juga bisa menangis ketika dia merasa lelah, tidak hanya orang dewasa saja bukan, tapi bayi juga bisa merasakan cape dan lelah, coba tidurkan bayi Anda dengan cara di ayun-ayun, jangan di guncang karena hal tersebut bisa mempengaruhi otak si bayi.

4. Tahukah Anda bahwa bayi Anda juga bisa merasa kesepian, ketika bayi Anda terbangun tiba–tiba menangis jangan di gendong tapi berikan sentuhan kepada bayi untuk menandakan bahwa Anda ada disampingnya.

Berikan kasih sayang yang tulus dan sepenuhnya kepada buah cinta Anda, dan tanamkan dia nilai-nilai agama dan moral yang baik. Demikian 4 cara mudah menghentikan tangisan bayi. Semoga bermanfaat
http://www.tdwclub.com/health/4-cara-mudah-menghentikan-tangisan-bayi/





Orang lain mencari artikel ini dengan keyword :
cara tidurkan bayi (2), bagaimana untuk tidurkan bayi (1), tawa orang tua (1), software bayi rewel kaskus (1), menghentikan tangisan bayi (1), CARA MENGhentikan tangisan bayi (1), cara gendong bayi yang benar (1), cara agar bayi berhenti dari tangisan (1), cache:Rx0sGRPQdesJ:www tdwclub com/health/6-manfaat-dari-yoghurt-untuk-kesehatan-kita/ manfaat fermentasi bagi gizi (1), bayi mudah rewel (1)

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Web Host